Buku ensiklopedia geografi membahas pengetahuan tentang belahan bumi dengan rinci. Dengan membaca buku ini serasa sedang keliling dunia. Penuh dengan foto, ilustrasidan gambar bendera tiap negara yang full color. Sangat bagus untuk referensi para pelajar, guru maupun perencana serta pelaksana pembangunan. Pembaca akan mengetahui tentang negara tertua, termuda, mengenali ancaman lingkungan, kekhasan dari tiap negara, mempelajari mengapa sebuah negara bisa maju.
Buku dijual per set yang terdiri dari:
- Jilid 1: Fisik bumi - Artik, Amerika Utara dan Amerika Tengah
- Jilid 2: Karibia dan Amerika Selatan - Eropa
- Jilid 3: Eropa Selatan, Balkan, Kaukasus dan Asia Kecil - Asia
- Jilid 4: Asia Timur - Afrika
- Jilid 5: Oseani - Rujukan Kilat
- Jilid 6: Muatan Lokal Ensiklopedia Geografi Indonesia, mengenal 33 provinsi di tanah air
Tidak ada komentar:
Posting Komentar